Osingpedia.com - Gilang Widya Pramana dikenal dengan sebutan Juragan 99.
Ia dikenal sebagai salah satu pengusaha sukses asal Indonesia. Karena kesuksesannya, Juragan 99 ini bahkan dijuluki sebagai Crazy Rich asal Malang.
Gilang atau Juragan 99 dikenal merupakan seorang pengusaha transportasi dengan nama Juragan 99 Trans.
Selain itu ia merupakan co-founder dari bisnis kosmetik yakni MS Glow For Men, anak usaha dari Grup MS GLow yang dijalankan oleh istrinya, Shandy Purnamasari.
Namun sebelum sukses seperti saat ini dulunya ia bekerja sebagai tukang cuci mobil. Bagaimana kisahnya?
Biografi Gilang Widya Pramana
Juragan 99 lahir dengan nama lengkap Gilang Widya Pramana di Probolinggo tanggal 4 Mei 1989. Lahir dari keluarga sederhana dimana ayahnya berprofesi sebagai seorang pegawai negeri sipil.
Setelah menyelesaikan sekolahnya di Malang, ia kemudian melanjutkan pendidikannya di Universitas Negeri Malang.
Merintis Usaha Tour Leader
Di bangku kuliah juga ia mulai belajar berbisnis demi membiayai kuliahnya serta meringankan beban orang tuanya.
Bisnis pertamanya ia mulai dengan menjadi seorang tour leader atau pemandu wisata pada wisatawan yang berkunjung di Malang.
Artikel Terkait
Kisah Sukses Granita Elsara, Alumnus UGM Raup Omzet Rp380 Juta Per Bulan dari Toko Kelontong
Kisah Sukses Pengusaha Gerabah dari Kasongan bisa Ekspor 1.500 Buah/Bulan
Kisah Sukses: Mantan Preman Beralih jadi Juragan Tambak 700 Hektar, Omzet Rp50 Miliar Sebulan
Kisah Sukses Waroeng Bebek Goreng H. Slamet, Berawal Modal Rp10.000 dan Kini Miliki Omzet Miliaran Rupiah
Kisah Sukses Bisnis Owner PO Haryanto yang Viral usai Pecat Anaknya Sendiri
Kisah Sukses Chairul Tanjung, Ternyata Seorang Dokter Gigi yang Kini Masuk 10 Besar Orang Terkaya di Indonesia
Siapa Sangka dari Penjaga Warnet Kini jadi Triliuner, Inilah Kisah Sukses William Tanuwijaya Pendiri Tokopedia